Rabu, 1 April 2020
MAKNA DIBALIK : 30 HURUF HIJAIYAH #Jom_mengaji
MAKNA DIBALIK : 30 HURUF HIJAIYAH
<t>1. ( ALIF ) Artinya = Tidak Ada Tuhan Selain Allah .
2. ( BA' ) Artinya = Yang Awal dan Yang Akhir , Yang Buka dan Yang Tutup .
3. ( TA' ) Artinya = Yang Menerima Taubat Dari Segala Hambanya .
4. ( TSA' ) Artinya = Yang Maha Menetapkan Bagi Semua Mahluk .
5. ( JIM ) Artinya = Yang Maha Agung , dan Terpuji Serta Suci Akan Seluruh Nama-Namanya .
6. ( KHA ) Artinya = Yang Haq , Maha Hidup , Penyayang dan Kekal .
7. ( KHO ) Artinya = Yang Mengetahui Akan Seluruh Perbuatan Hamba-Hambanya .
8. ( DAL ) Artinya = Memberi Balasan Kepada Hambanya Baik Atau Buruk .
9. ( DZAL ) Artinya = Yang Memiliki Seluruh Keagungan dan Kemuliaan .
10. ( RO ) Artinya = Yang Maha Lembut Terhadap Hamba-Hambanya .
11. ( ZAI ) Artinya = Yang Merupakan Hiasan Hamba Terhadap Khaliknya .
12. ( SIN ) Artinya = Yang Maha Mendengar dan Maha Melihat .
13. ( SYEN ) Artinya = Hanya Kepada Allah Hamba Seorang Hamba Bersyukur .
14. ( SYOT ) Artinya = Yang Maha Benar Akan Setiap Janji-Janjinya .
15. ( DZOT ) Artinya = Yang Maha dan Menampakkan Seluruh Tanda-Tanda .
16. ( THO ) Artinya = Yang Maha Adil dan Maha Bijaksana .
17. ( DHO ) Artinya = Tidak Beranak dan Tidak Di Peranakkan .
18. ( AIN ) Artinya = Yang Maha Mengetahui Akan Hamba-Hambanya
19. ( GHIN ) Artinya = Tempat Pengharapan Dari Semua Ciptaan .
20. ( FA ) Artinya = Yang Maha Menumbuhkan Biji-Bijian dan Tumbuh-Tumbuhan .
21. ( KOF ) Artinya = Yang Maha Kuasa Atas Segala Mahluknya .
22. ( KAF ) Artinya = Yang Maha Mencukupi dan Tidak Ada Satu Pun Yang Setara Dengan Dia .
23. ( LAM ) Artinya = Yang Maha Kaya dan Pemurah Terhadap Hamba-Hambanya .
24. MIM ) Artinya = Yang Memiliki Semua Kerajaan .
25. ( NUN ) Artinya = Cahaya Bagi Langit dan Bersumber Pada Cahaya Arasy-Nya .
26. ( WAWU ) Artinya = Tempat Bergantung Semua Mahluk dan Tidak Di Persekutukan .
27. ( HA ) Artinya = Maha Pemberi Petunjuk Kepada Seluruh Mahluknya .
28. ( LAM ALIF ) Artinya = Tidak Ada Tuhan Selain Allah dan Tidak Ada Sekutu Baginya .
29. ( HAMZAH ) Artinya =Yang Maha Pemberi Petunjuk Kepada Seluruh Mahluknya .
30. ( YA ) Artinya = Kekuasaan Allah Yang Terbuka Luas Bagi Seluruh Mahluknya .
Jangan Lupa Amalkan Selalu
Jangan Lupa Juga Ajarkan Kepada Anak-Anak Anda Agar ia Bisa Mengerti Bahwa Kekuasaan Allah itu Sungguh Nyata dan Tak Bisa Di Pungkiri Lagi Akan Seluruh Nikmat-NikmatNya Yang Diberikan Kepada Hambanya Selama Hamba-Hambanya itu Mau Berdo'a & Memohon Ampun Kepada-Nya
Jang Lupa Di SHARE Agar Bermanfaat Buat Orang Lain Yang Membaca dan Semoga Menjadi Ladang Pahala Untukmu
Rasulullah Shallallahu'alaihi Wa Salam Bersabda :
"Barang siapa menyampaikan satu ilmu saja dan ada orang yang mengamalkanya maka walau pun yang menyampaikan sudah tiada ( meninggal dunia ) maka dia akan tetap memperoleh pahala" .
( HR. Al-Bukhari )
Wallahu 'Alam Bish Showwab
#Just_say_Alhamdulillah
Langgan:
Catat Ulasan (Atom)
Tiada ulasan:
Catat Ulasan